Ekosufism dalam Ekowisata Mangrove Berkelanjutan
Rp99.000
Penulis: Dr. Andik D Muttaqin, M.T., Dr. Oktavia Sulistina, M.Pd., Prof. Dr. Ir. Soemarno, M.S., Prof. M. Purnomo, S.P., M.Si, Ph.D., Dr. Ir. Umi Zakiyah, M.Si.
ISBN: 978-623-10-9409-4
Cetakan: Pertama, Maret 2025
Sinopsis: Ekosistem mangrove merupakan bagian dari pesisir yang mempunyai potensi dikembangkan menjadi tujuan ekowisata berkelanjutan tanpa menimbulkan kerusakan lingkungan. Berdasarkan hal tersebut, maka konsep pengelolaan ekosistem mangrove berkelanjutan sesuai kondisi lingkungan pantai menjadi penting untuk dikaji berdasarkan aspek ekologinya (vegetasi, biota, pasang surut, dan salinitas), mengingat kawasan tersebut secara umum merupakan kawasan pesisir yang rentan terhadap perubahan habitat dan ekosistem. Kajian yang dilakukan diharapkan dapat menghasilkan konsep pengelolaan ekosistem mangrove sebagai ekowisata berkelanjutan dari berbagai dimensi serta konsep Ekosufism, sehingga dapat memberikan pertimbangan pada pengembangan dan pembangunan daerah dengan tetap menjaga kelestarian alam dan lingkungan pesisir yang ada.
Ulasan
Belum ada ulasan.